Rocksteady Studios

Tanggal Rilis Batman: Arkham Trilogy Diumumkan

August 15, 2023

Warner Bros. Games, Rocksteady Studios, dan Turn Me Up Games telah mengumumkan tanggal rilis Batman: Arkham Trilogy, yaitu pada 13 Oktober 2023. Informasi ini diumumkan oleh Nintendo lewat media sosialnya. Jika kalian tertarik dengan game-game Rocksteady Studios, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Deskripsi dan Tanggal Rilis Batman: Arkham Trilogy Dikembangkan oleh Rocksteady […]

Read More

Rating Suicide Squad Kill the Justice League akan Menjadi Game Mature

February 24, 2023

Sukses menjadi salah satu developer pionir yang menggarap game superhero melalui seri Batman Arkham, Rocksteady pun kini siap kembali merilis game terbarunya bertajuk Suicide Squad Kill the Justice League yang siap rilis dalam beberapa bulan kedepan. Menjelang perilisan, game Suicide Squad telah resmi mendapat rating yang digunakan sebagai pembatas umur pemainnya. Karena beberapa aspek dewasa […]

Read More

Gambar Menu Suicide Squad: Kill the Justice League Bocor, Jadi Game GaaS?

January 18, 2023

Laporan terbaru telah mengungkapkan bahwa sebuah game menu Suicide Squad: Kill the Justice League bocor ke internet dan membuka informasi baru bahwa game itu akan menjadi “Game as a Service” (GaaS). Informasi ini dipublikasikan di 4chan dan dikonfirmasi oleh VGC. Jika kalian tertarik dengan game-game dari Rocksteady Studios dan Warner Bros. Games, kalian bisa melihat […]

Read More