Matt Booty

Microsoft Promosikan Sarah Bond Menjadi Presiden Xbox

October 30, 2023

Microsoft sedang menata ulang kepemimpinan game dan pemasaran Xbox-nya, dengan Matt Booty dipromosikan menjadi presiden konten dan studio game berserta Sarah Bond menjadi presiden Xbox. Informasi ini dipublikasikan oleh The Verge. Jika kalian tertarik dengan kondisi di industri video game, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Microsoft sedang menata ulang kepemimpinan game dan […]

Read More

Tim Stuart: Phil Spencer Putuskan Semua Game ZeniMax Media Eksklusif di Xbox Pada Tahun 2021

June 30, 2023

CFO Xbox, Tim Stuart, telah mengungkapkan bahwa CEO Microsoft Gaming, Phil Spencer, rupanya telah membuat “keputusan besar” untuk membuat semua game ZeniMax Media menjadi eksklusif di Xbox dalam pertemuan November 2021. Informasi ini dikatakan oleh Tim Stuart di dalam sidang antara Federal Trade Commission (FTC) dengan Microsoft (via IGN). Jika kalian tertarik dengan kondisi industri […]

Read More

Matt Booty Sempat Frustrasi Karena NVIDIA Bawa Game Xbox ke NVIDIA GeForce NOW Tanpa Izin

June 25, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, telah mengungkapkan bahwa pada tahun 2019, dia sempat frustrasi pada NVIDIA karena mereka telah membawa game Xbox ke NVIDIA GeForce NOW tanpa seizin Microsoft. Informasi ini diungkapkan oleh Matt Booty dalam sidang antara Microsoft dengan Federal Trade Commission (FTC). Jika kalian tertarik dengan game-game dari Xbox Game Studios, kalian […]

Read More

Matt Booty: Microsoft Belum Putuskan Versi PlayStation dari The Outer Worlds 2

June 23, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, mengatakan bahwa Microsoft belum membuat keputusan mengenai perilisan versi PlayStation dari The Outer Worlds 2. Informasi ini diungkapkan Booty dalam sidang perdana Microsoft dengan Federal Trade Commission (FTC). Jika kalian tertarik dengan game-game Obsidian Entertainment, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Matt Booty: Microsoft Belum Putuskan Versi […]

Read More

Matt Booty: Pasar VR Saat Ini Terlalu Kecil Bagi Xbox

June 20, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, telah mengungkapkan bahwa pasar VR dan AR saat ini masih terlalu kecil bagi Xbox untuk terlibat di dalamnya. Informasi ini diungkapkan oleh Matt Booty saat diwawancarai The Hollywood Reporter. Jika kalian tertarik dengan kondisi di industri video game, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Matt Booty: Pasar […]

Read More

Matt Booty: Microsoft Tidak Berencana Tutup Arkane Austin

June 17, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, telah mengungkapkan bahwa Microsoft saat ini tidak memiliki rencana untuk menutup pengembang Redfall, Arkane Austin. Informasi ini diungkapkan oleh Booty saat diwawancarai Axios. Jika kalian tertarik dengan game-game Arkane Austin, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Matt Booty: Microsoft Tidak Berencana Tutup Arkane Austin Here’s the second part of […]

Read More

Matt Booty: Microsoft Tidak akan Buat Game Xbox One Lagi

June 16, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, baru-baru ini mengatakan bahwa Microsoft tidak akan membuat game Xbox One lagi dan akan berfokus pada game Xbox Series X dan S. Informasi ini diungkapkan oleh Booty saat diwawancarai Axios. Jika kalian tertarik dengan game-game Xbox Game Studios, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Matt Booty: Microsoft […]

Read More

Matt Booty: Game Sekarang Butuh 4 – 6 Tahun Untuk Dibuat

June 16, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, telah mengatakan bahwa para pemain game dan industri secara umum perlu menyadari bahwa sebagian besar game dengan beranggaran besar saat ini memiliki siklus pengembangan sekitar 4 – 6 tahun. Informasi ini diungkapkan oleh Booty saat diwawancarai Axios. Jika kalian tertarik dengan game-game Xbox Game Studios, kalian bisa melihat artikel […]

Read More

Matt Booty: Starfield Punya Bug Paling Sedikit di Antara Semua Game Bethesda

June 14, 2023

Kepala Xbox Game Studios, Matt Booty, telah mengklaim bahwa Starfield akan memiliki bug paling sedikit dibandingkan game Bethesda lainnya. Informasi ini diungkapkan oleh Booty di dalam siaran langsung Giant Bomb. Jika kalian tertarik dengan game besutan Bethesda Game Studios, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Matt Booty: Starfield Punya Bug Paling Sedikit di […]

Read More

Matt Booty: Rencana Live Service Halo Infinite “Gagal”

November 8, 2022

Matt Booty selaku kepala Xbox Game Studios mengungkapkan bahwa rencana live service Halo Infinite tergolong “gagal” dan dia mendeskripsikannya sebagai “”kesalahan klasik pelari yang tersandung saat Anda melewati garis finis”. Informasi ini dipublikasikan oleh podcast Friends Per Second ketika mewawancarai Booty (via Polygon). Jika kalian tertarik dengan game-game Xbox Game Studios dan 343 Industries, kalian […]

Read More