Eternights

50 Rilisan Game di Bulan September 2023

August 28, 2023

Setiap bulan, industri video game pasti akan kedatangan dengan banyaknya rilisan game terbaru. Oleh karena itu, Gamedaim akan membuat rangkuman mengenai 50 rilisan game di bulan September 2023. Kami ingatkan kembali bahwa daftar ini merupakan kumpulan informasi dari setiap game yang ada. Informasi lebih lengkap silakan dicek melalui tautan kami. DAFTAR ISI 50 Rilisan Game di Bulan […]

Read More

Rilis Lebih Cepat, Tanggal Rilis Eternights Maju 9 Hari

August 24, 2023

Studio Sai telah mengumumkan bahwa Eternights akan rilis untuk konsol dan PC pada 12 September 2023, 9 hari lebih awal dari yang direncanakan sebelumnya. Informasi ini diumumkan oleh Studio Sai lewat media sosialnya. Jika kalian tertarik dengan game-game baru, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Tanggal Rilis Eternights Maju 9 Hari [embedded content] […]

Read More

Tanggal Rilis Eternights Diumumkan

June 12, 2023

Studio Sai telah mengumumkan tanggal rilis Eternights, yaitu pada 21 September 2023. Informasi ini diumumkan oleh Studio Sai melalui media sosial mereka. Jika kalian tertarik dengan game-game baru, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini. Deskripsi dan Tanggal Rilis Eternights Eternights adalah game aksi kencan yang memadukan kisah cinta dengan pertarungan yang memacu adrenalin saat […]

Read More

Studio Sai Umumkan Game Dating Action Eternights

June 3, 2022

Studio Sai, sebuah studio indie baru telah mengumumkan game perdananya yang memiliki elemen dating action, yaitu Eternights. Informasi ini resmi diungkapkan oleh Studio Sai melalui acara State of Play – Juni 2022. Jika kalian tertarik dengan game-game indie, kalian bisa membaca berita game terbaru kami lainnya di sini. DAFTAR ISI Deskripsi Eternights [embedded content] Eternights […]

Read More